Babinsa Sidoharjo Dampingi Pertarungan Pilkades

    Babinsa Sidoharjo Dampingi Pertarungan Pilkades
    Koptu Herman bersama anggota Koramil 05/Candiroto dan Bhabinkamtibmas monitoring pengamanan pelaksanaan Pilkades di halaman SDN Sidoharjo 1 Desa Sidoharjo Kecamatan Candiroto Kabupaten Temanggung Kamis (30/06/22).

    TEMANGGUNG-Koptu Herman bersama anggota Koramil 05/Candiroto dan Bhabinkamtibmas monitoring pengamanan pelaksanaan Pilkades di halaman SDN Sidoharjo 1 Desa Sidoharjo Kecamatan Candiroto Kabupaten Temanggung Kamis (30/06/22).

    Pengamanan ini bertujuan untuk menjaga situasi dan kondisi berjalan aman dan nyaman. "Pengamanan kami lakukan mulai dari tahap persiapan, pelaksanaan, hingga pasca Pilkades, ” ucap Koptu Herman di Desa Sidoharjo.

    Sementara itu Danramil 05/Candiroto Kapten Inf Heri wibowo mengatakan dalam rangka menciptakan wilayah aman dan kondusif, Babinsa Korami 05/Candiroto kami sebar di dua Desa dengan di bantu personil gabungan TNI Dan polri.

    Ia mengungkapkan, "Mengantisipasi sesuatu hal yang bisa mengakibatkan suasana menjadi keruh dan tidak kondusif, ” tegas Kapten Inf Heri Wibowo.

    Pelaksanakan pertarungan dalam Pilkades di Desa Sidoharjo sebanyak 2 calon yakni, nomor Urut 1 Sutriyanto dan nomor urut 2 Sunadi, dengan porolehan angka terbanyak nomor urut 2 Bpk Sunadi.

    Redaktur        : Jonathan/Pendim 0706

    temanggung jateng pilkades
    Achmad yonathan alexander

    Achmad yonathan alexander

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0706/Temanggung Ikuti Rangkaian Peringatan...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Bandunggede Dampingi Pilkades Serentak

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    TNI-Polri Gelar Tactical Video Game Untuk Sinergikan Pengamanan VVIP Pelantikan Presiden 2024
    Diduga Langgar AD/ART, Munas XI Partai Golkar Digugat ke PN Jakarta Barat dan PTUN
    Mobil Otonom: Teknologi Revolusioner di Dunia Transportasi
    Mobil Hybrid vs. Mobil Listrik: Menimbang Pilihan Terbaik dalam Era Kendaraan Ramah Lingkungan

    Ikuti Kami